en id

Selamat kepada Peserta Terpilih Workshop Tukar Tangkap Koreografi Indonesia


Selamat kepada 14 nama yang terpilih sebagai peserta workshop Tukar Tangkap Koreografi Indonesia – Artistic Development Program!

Kelvin Djunaidi, Seniman Intermedia
Gema Swaratyagita, Komposer
Otniel Tasman, Koreografer
Prashasti Wilujeng Putri, Seniman performans
Fajar Susanto aka Fj Kunting, Seniman Performans
Wayan Sumahardika, Sutradara Teater
Gianti Giadi, Koreografer
Taufiqurrahman Kifu, Seniman Performans
Maharani Pane, Koreografer
Puri Senjani Apriliani, Koreografer
Yosep Prihantoro Sadsuitubun, Koreografer
Theodora Melsasail, Koreografer
Try Anggara, Koreografer

Workshop ini adalah bagian dari Southeast Asia Choreographers Network (SEACN #4) yang diprakarsai dan diselenggarakan oleh Yayasan Kelola. Tahun ini workshop Artistic Development diselenggarakan di 4 negara (Indonesia, Thailand, Vietnam, dan Kamboja). Untuk penyelenggaraan di Indonesia berkolaborasi dengan Jakarta International Dance Festival yang digagas Dewan Kesenian Jakarta

#SEACN adalah proyek @YayasanKelola dan dimungkinkan dengan dukungan parsial dari @AsianCulturalCouncil untuk memajukan dialog internasional, pengertian, dan menghormati melalui pertukaran budaya melalui seni.

Sign Up For Our Newsletter

Stay update and get our latest news right into your inbox